Entrepreneur dan Otak Kotornya
By:Jubilee Enterprise
Published on 2014-03-25 by Elex Media Komputindo


|||Otak kita itu menyimpan fakta yang mengejutkan. Jika Anda tahu fakta-fakta itu, maka sukses bisnis tinggal sejengkal saja jaraknya. Buku ini mengupas fakta-fakta otak yang perlu Anda ketahui agar bisnis Anda menjadi lebih sukses, cemerlang, dan berkesinambungan. * Tahukah Anda bahwa punya otak kotor itu membuat pikiran Anda lebih cespleng? * Siapakah musuh terbesar otak? Virus, bakteri, kutu? Pasti Anda akan terkejut setelah membaca buku ini. * Apa yang Aristoteles katakan tentang orang yang pemarah? Apakah entrepreneur juga boleh menjadi pemarah? * Bagaimana caranya memaksa otak agar selalu bahagia? * Apa yang bisa kita pelajari dari Jack Dorsey, si pendiri Twitter? Apakah ia punya tips memfokuskan pikiran? * Mengapa kita perlu belajar dari para pengidap Schizotypal? Mengapa menjadi pengusaha nyentrik itu seringkali memicu sukses? * Apa itu jumping genes? Apakah bisnis-bisnis di dunia ini dipengaruhi oleh si jumping genes? * Bagaimana hubungan antara Delayed Onset Muscle Soreness dengan Quiz asah otak agar otak kita tetap tajam? Masih ada banyak lagi fakta-fakta menarik tentang otak. Bacalah buku ini dan ikuti saran-saran yang dijabarkan dalam setiap akhir bab. Diharapkan, Anda akan menjadi entrepreneur berotak cespleng yang berhasil mengelola bisnis! |||
This Book was ranked at 15 by Google Books for keyword buku cerita fiksi.
Book ID of Entrepreneur dan Otak Kotornya's Books is iRdQDwAAQBAJ, Book which was written byJubilee Enterprisehave ETAG "iTaSMav15sg"
Book which was published by Elex Media Komputindo since 2014-03-25 have ISBNs, ISBN 13 Code is 9786020235714 and ISBN 10 Code is 6020235718
Reading Mode in Text Status is false and Reading Mode in Image Status is true
Book which have "248 Pages" is Printed at BOOK under CategorySelf-Help
This Book was rated by Raters and have average rate at ""
This eBook Maturity (Adult Book) status is NOT_MATURE
Book was written in id
eBook Version Availability Status at PDF is true and in ePub is false
Book Preview


0 komentar:
Post a Comment